Halaman

Rabu, 28 Oktober 2020

Nurish Organic Brightening Micellar Cleansing Water



Haloww..

Jadi aku udah pakai micellar ini dari bulan Juli 2020. Jadi sudah tiga bulan dan sudah habis satu botol. Pertama kali pakai ini sebenarnya aku mau cari toner karena wajah aku bruntusan dan kering.